
Tahukah anda bahwa proyek Industri Kreatif saat ini mulai gencar diterapkan oleh pemerintah. Hal ini didasarkan atas tujuan membangun perekonomian Indonesia saat ini. Dengan rampungnya proyek infrastruktur di berbagai daerah, sudah menjadi batu loncatan yang cukup untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat dan menumpas kesenjangan antar daerah.
Melalui artikel kali ini, kami Tim GroEdu (Lembaga Konsultan Bisnis yang sudah dipercaya di berbagai kota besar seperti Surabaya, Bandung, Jakarta, Yogyakarta, Denpasar dan kota-kota besar lainnya) hendak berbagi wawasan seputar Industri Kreatif.
DEFINISI
Industri Kreatif merupakan suatu industri yang menggabungkan unsur digital, dan unsur kreatif dalam produk dan jasanya. Industri ini pada umumnya adalah hasil dari produk teknologi informasi yang dapat menjadi solusi atas masalah, di dalam kehidupan sehari-hari. Sebagai contohnya transportasi online dengan berbagai variasi layanannya.
FOKUS INDUSTRI KREATIF
Industri Kreatif, seperti Namanya difokuskan pada produk-produk kreatif atau layanan kreatif yang belum ada maupun peningkatan dari yang telah ada. Hal ini akan sangat membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat baik dari segi ekonomi maupun pemanfaatan teknologi dalam kegiatan sehari-hari.
Industri ini pun cenderung berpeluang besar dan dapat dikembangkan dengan cepat. Namun sebagai catatan, industry kreatif harus memenuhi persyaratan standar yang mampu menarik minat konsumen dengan cepat.
Pemerintah sendiri memberi perhatian khusus kepada sector industry ini. Hal ini merupakan tanda bahwa sector ini merupakan sector yang sangat menguntungkan dan bermanfaat bagi banyak orang kedepannnya. Tunggu apalagi, segera mulai industry anda, tuangkan ide-ide kreatif anda dalam usaha anda.
Mulai tertarik? Seperti biasa kembali lagi, kesimpulan akhir dalam menjalani bisnis terletak pada diri anda sendiri. Seberapa konsisten dan seberapa baik pengelolaan anda terhadap bisnis tersebut secara langsung akan menentukan masa depan usaha anda.
Berkaitan dengan hal ini, perlu anda ingat kembali bahwa kami Tim GroEdu senantiasa menyediakan layanan konsultasi & training bisnis terutama bagi anda yang tertarik untuk memulai bisnis atau bagi anda yang ingin berupaya meningkatkan kredibilitas bisnis anda. Selain itu, layanan kami tidak hanya terpaku pada satu aspek, melainkan aspek lainnya yang menyangkut bisnis seperti manajemen bisnis, operasional bisnis dan masih banyak lagi. Silahkan hubungi kami melalui email groedu@gmail.com atau langsung melalui nomor Whatsapp berikut, 0812-5298-2900 dan 0813-3309-9915. Kami siap membantu anda.
Sekaligus mengakhiri pembahasan kali ini, semoga ulasan ini bermanfaat, sekian terima kasih.